Begini Rahasia Menebus Waran Menjadi Saham di Stockbit

Begini Rahasia Menebus Waran Menjadi Saham di Stockbit
Begini Rahasia Menebus Waran Menjadi Saham di Stockbit. FOTO: pinterest/RAKCER.ID
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID – Stockbit kini hadir dengan fitur terbaru yang memudahkan kamu untuk menebus Right dan Warrant langsung melalui aplikasi Stockbit!

Fitur ‘Exercise Right and Warrant’ memungkinkan kamu untuk mengonversi Right atau Warrant menjadi saham induk ketika emiten melakukan Right Issue.

Dengan fitur ini, kamu bisa langsung menukarkan Right atau Warrant yang kamu beli menjadi saham induk.

Baca Juga:Hendak Jadi Imam Solat Subuh, Pria Sepuh Ditikam Orang Tak DikenalPemain Timnas Indonesia yang Punya Gaji Bisa Lunasi Utang Negara, Mulai Dilirik Klub Prancis

Lalu bagaimana cara menebus waran menjadi saham di Stockbit? simak artikel berikut.

Cara Menebus Waran Menjadi Saham di Stockbit

1. Pilih Right atau Warrant yang ingin kamu tebus.

2. Klik ‘Exercise’.

3. Tentukan jumlah Right atau Warrant yang ingin kamu tebus, kemudian klik ‘Exercise’.

4. Order berhasil dan sedang diproses.

5. Jika exercise sudah berhasil di-convert ke saham induk, statusnya akan berubah menjadi ‘Success’.

Catatan:

Kamu hanya bisa membeli dan menjual Right langsung di sesi I perdagangan, yaitu mulai pukul 09.00 hingga 11.30 WIB.

Untuk melakukan cara menebus waran menjadi saham di stockbit, kamu bisa membeli dan menjual di sesi I dan sesi II, mulai pukul 09.00 hingga 15.00 WIB.

Cara Menjual atau Menggunakan Waran

Jika harga saham saat ini melampaui harga pelaksanaan waran, pemilik waran dapat memilih untuk menggunakan waran tersebut.

Baca Juga:Hero Assassin Joy Beda dari Hero ML Huruf J yang Lainnya!Maung Bandung Larang Sape Kerrab untuk Injakkan Kaki di Stadion Si Jalak Harupat Minggu Nanti

Sebaliknya, mereka juga bisa menjual waran, karena waran dapat diperdagangkan seperti opsi.

Jika harga saham saat ini berada di bawah harga pelaksanaan, maka tidaklah masuk akal untuk menggunakan opsi tersebut, karena lebih murah untuk membeli saham di pasar saham langsung.

Misalnya, jika harga pelaksanaan waran adalah $40, sementara saham diperdagangkan saat ini seharga $30, maka akan tidak bijaksana untuk menggunakan hak membeli saham tersebut dengan harga $40, sedangkan saham tersebut dapat dibeli dengan harga $30.

Namun, jika saham diperdagangkan pada harga $50, sedangkan harga pelaksanaan waran adalah $40, maka melaksanakan waran tersebut bisa memberikan manfaat.

Namun, hanya karena harga saham saat ini berada di atas harga pelaksanaan tidak selalu berarti waran tersebut harus dilaksanakan.

Jika masih tersisa banyak waktu sebelum waran kedaluwarsa, cara menebus waran menjadi saham di Stockbit dan mempertahankan waran tersebut mungkin akan lebih menguntungkan.

0 Komentar