Rekomendasi Sunscreen Terbaik yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit

Rekomendasi Sunscreen Terbaik yang Cocok untuk Semua Jenis Kulit
Rekomendasi Sunscreen untuk Semua Jenis Kulit1. La Roche Posay Anthelios UV Mune 400 Oil Control Gel Cream 15 ml, 2. Banana Boat Sport Sunscreen SPF 50 Lotion 90 ml. foto:pinterest/rakcer.id
0 Komentar

Untuk kulit kering hingga sensitif dan berjerawat, Skin Aqua UV Mild Milk 40 g dengan SPF 25 dan PA++ melindungi dari sinar UV-B dan UV-A, serta mengurangi peradangan jerawat dan melembapkan kulit.

Bersihkan wajah sebelum menggunakannya, lalu oleskan produk secukupnya hingga meresap.

  • Rentang harga: Rp60.400 – Rp73.200 per botol

5. Emina Sun Battle SPF 30 PA+++ 60 ml

Produk ini melindungi kulit dari sinar UVA dan UVB serta diperkaya dengan Aloe Vera Extract untuk kesegaran ekstra.

Tekstur ringan membuatnya nyaman untuk digunakan sehari-hari. Oleskan langsung pada wajah untuk perlindungan dari sinar matahari dan debu.

Baca Juga:Pentingnya Memilikih Skincare Tepat Sesuai Kondisi KulitMengenal Apa Itu Tapera Serta Aturan dan Besar Iurannya

  • Rentang harga: Rp27.500 – Rp36.200 per tube

6. CeraVe AM Facial Moisturizing Lotion with Sunscreen 52 ml

Produk ini mengandung SPF 30 untuk melindungi dari sinar UVA & UVB serta ceramide yang memperkuat skin barrier.

Dengan bahan esensial lainnya, produk ini menutrisi dan melembapkan kulit sepanjang hari tanpa whitecast. Aplikasikan secara rutin pada kulit yang sudah dibersihkan.

  • Rentang harga: Rp220.000 – Rp227.500 per tube

7. Biore UV Aqua Rich Watery Essence SPF 50 Sunscreen 50 g

Sunscreen dengan SPF 50 PA dan Aqua Micro Capsule ini menyegarkan dan melindungi kulit dari sinar UV serta melembapkan sepanjang hari.

Teksturnya ringan, tidak lengket, dan mudah menyerap. Oleskan secara merata pada wajah dan leher sebelum beraktivitas di luar ruangan.

  •    Rentang harga: Rp96.600 – Rp154.000 per tube

8. Wardah UV Shield Active Protection Serum SPF 50 PA++++ 35 ml

Sunscreen ini melindungi kulit dari sinar UVA/UVB dan blue light. Meskipun tanpa alkohol, produk ini tetap ringan dan tidak lengket serta tahan air.

  •    Rentang harga: Rp63.000 – Rp87.400 per piece

9. Emina Sun Battle SPF 45 PA+++ 30 ml

Dengan SPF 45 PA+++, sunscreen ini melindungi kulit dari sinar UV dan polusi. Teksturnya ringan dan cepat meresap.

Oleskan pada wajah dan leher 15 menit sebelum keluar rumah dan aplikasikan ulang setelah 2 jam.

Baca Juga:Zodiak Ini Suka Sekali Menyimpan Perasaan dan Tak Berani MenyatakannyaSikap yang Harus Kamu Miliki Agar Tak Diremehkan Orang Lain

  •    Rentang harga: Rp52.700 – Rp60.000 per tube

Itulah beberapa rekomendasi sunscreen yang bisa kamu pertimbangkan.

0 Komentar