5 Hidangan Praktis Berbahan Dasar Scallop yang Cocok untuk Acara Formal

5 Hidangan Praktis Berbahan Dasar Scallop yang Cocok untuk Acara Formal
5 Hidangan Praktis Berbahan Dasar Scallop yang Cocok untuk Acara Formal: 1. Resep Scallop Panggang Lemon, 2. Resep Scallop Saus Padang, 3. Resep Scallop Goreng. FOTO:PINTEREST/RAKCER.ID
0 Komentar

Bumbu Iris:

– 1 buah bawang bombay kecil– 4 buah bawang putih cincang kasar– 1-2 buah cabai merah

Cara Memasak:

1. Cuci bersih scallop dan beri perasan jeruk nipis. Rebus sebentar sekitar 5 menit, tiriskan.2. Tumis bawang bombay dan bawang putih hingga wangi. Tambahkan saus, aduk sebentar. Masukkan air, scallop, gula, kaldu bubuk, dan garam. Aduk hingga bumbu meresap, sajikan dengan daun bawang.

4. Resep Scallop Lada Hitam

Bahan:

– 200 gr scallop– 1 buah bawang bombay– 2 siung bawang putih– 3 sdm bumbu lada hitam– Air secukupnya

Cara Memasak:

Baca Juga:7 Sikap Charming yang Membuatmu Disukai Banyak OrangIni Tanda Bahwa Dirimu Memiliki Aura yang Membuat Orang Nyaman Berada dekat Denganmu

1. Tumis bawang putih dan bawang bombay hingga harum, tambahkan scallop.2. Aduk rata, tambahkan bumbu lada hitam dan air secukupnya.3. Setelah matang, angkat dan sajikan scallop.

5. Resep Scallop Udang

Bahan:

– 200 gram udang kupas– 1 butir putih telur– 2 siung bawang putih– 3 sdm bawang bombay cincang– 1/4 sdt merica bubuk– 1 sdt garam– 1 sdt gula– 2 sdm tepung tapioka– 2 sdm tepung terigu– Air es secukupnya

Cara Membuat:

1. Haluskan bawang putih, bawang bombay, gula, merica, dan garam.2. Blender udang kupas dengan bumbu halus dan putih telur hingga lembut. Tuang ke mangkuk, tambahkan 4 sdm air es, aduk rata.3. Masukkan tepung tapioka dan terigu, aduk rata. Jika terlalu encer, tambahkan sedikit tepung.4. Masukkan adonan ke plastik es lilin, ikat. Rebus adonan hingga matang dan mengapung, tiriskan, dan biarkan dingin. Potong-potong setelah dingin.

Itulah cara mudah membuat hidangan scallop di rumah yang bisa kamu coba.

0 Komentar