4. Bertanggung Jawab
Kedua pihak harus berkomitmen untuk tetap hadir dan terlibat selama percakapan yang sulit. Ini menekankan pentingnya komunikasi terbuka dan kemampuan untuk menangani konflik dengan dewasa.
5. Sembuhkan Luka secara Individu
Tentukan secara individu apa yang Anda butuhkan dari hubungan tersebut dan di mana batasan Anda. Untuk mengatasi hubungan beracun, cobalah mengevaluasi diri seperti kebutuhan komunikasi dan keintiman fisik. Dengan cara ini, kedua pasangan bisa berkembang bersama dan memperkuat ikatan hubungan.
Cara Meninggalkan Toxic Relationship
Jika memutuskan untuk meninggalkan hubungan yang beracun, Anda dapat berbicara dengan seseorang yang dipercayai untuk mendapatkan dukungan. Berikut beberapa tips yang bisa dicontoh:
Baca Juga:Cara Membaca Love Language Pasangan Lewat Sikapnya8 Kriteria Pria yang Pantas Menjadi Pasangan Hidup
– Temukan tempat yang aman untuk tinggal.– Temukan jaringan dukungan dari orang-orang yang tahu bahwa Anda akan meninggalkan hubungan.– Berhenti mengikuti dan memblokir pasangan di media sosial.– Memutus semua kontak.– Menulis jurnal tentang pikiran dan perasaan untuk mengingatkan diri sendiri mengapa ingin pergi dari toxic relationship.
demikian ulsan mengenai 8 Ciri Kamu Berada di Toxic Relationship, semoga artiekl ini bermanfaat dan menambah wawasan kamu yaa!