Gaya Lesehan untuk Rumah Sederhana, 7 Desain Ruang Tamu yang Menginspirasi

Gaya Lesehan untuk Rumah Sederhana, 7 Desain Ruang Tamu yang Menginspirasi
Inspirasi ruang tamu minimalis lesehan. Foto: Pinterest/rakcer.id
0 Komentar

5. Desain Ruang Tamu Lesehan Industrial

Bean bag juga cocok digunakan dalam ruang tamu lesehan bergaya industrial. Pilih bean bag berbahan kulit atau beludru dengan warna yang sesuai dengan suasana ruangan. Jika menggunakan lantai vinyl, bean bag berwarna hijau muda bisa memberikan kesan natural yang menarik.

6. Desain Ruang Tamu Lesehan Shabby Chic

Desain ruang tamu bergaya shabby chic memadukan furnitur antik dengan warna-warna pastel, motif bunga, dan kain renda. Tambahkan bantal bermotif bunga dan meja berkaki pendek untuk tampilan yang unik dan aesthetic. Pastikan taplak meja dan gorden memiliki corak yang sama agar terlihat padu.

7. Desain Ruang Tamu Lesehan ala Jepang

Rumah bergaya Jepang identik dengan ruang tamu lesehan. Mereka menggunakan bantal lantai untuk duduk secara lesehan dan meja kecil seperti low coffee table. Terapkan konsep ini di rumah Anda dengan tambahan dekorasi bergaya Jepang untuk nuansa yang sempurna.

Baca Juga:7 Inspirasi Desain Kamar Mandi Pedesaan untuk Tampilan yang Hangat dan AlamiAnak Jadi Lebih Semangat Belajar, Berikut 6 Inspirasi Kreatif Hiasan Dinding Kelas

Dengan berbagai inspirasi desain ruang tamu lesehan di atas, Anda dapat menciptakan ruang tamu yang tidak hanya nyaman dan luas, tetapi juga estetis dan unik. Selamat mencoba!

0 Komentar