Ada yang Bisa Terbang Bermil – Mil Jauhnya dan Biasa dijadikan Hewan Ternak, 5 Jenis Angsa Yang Ada Di Dunia 

 Ada yang Bisa Terbang Bermil – Mil Jauhnya dan Biasa dijadikan Hewan Ternak, 5 Jenis Angsa Yang Ada Di Dunia 
Soang Foto : Pinterest / Rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER. ID – Jenis angsa yang ada di dunia, Angsa adalah jenis unggas air berleher panjang, bisa terbang dengan sayapnya.

Angsa dewasa dapat merentangkan sayapnya hingga 3 meter, angsa juga memiliki bulu yang dominan putih akan tetapi juga ada jenis angsa yang memiliki bulu selain putih serta kaki yang berwarna kuning.

Angsa biasanya mencari makan di air dengan mencelupkan lehernya yang panjang guna mencari binatang air yang menjadi makanan nya.

Baca Juga:5 Fakta Menarik Tentang Kerbau, Ternyata Kerbau Mempunyai Sifat Agresif 5 Fakta Ikan Red Devil, Ikan Invasif yang Sangat Banyak Ditemukan di Semua Danau dan Menjadi Hama

Angsa dialam liar biasanya akan bersarang di daerah sekitar dekat dengan perairan agar mudah mencari makan dan juga angsa dapat menghasilkan telur sebanyak 5 butir dan induk angsa akan sangat agresif demi melindungi anak – anaknya.

Ada banyak sekali jenis angsa di dunia ini bahkan ada yang bisa terbang ber mil – mil jauh nya hanya untuk bermigrasi ketempat yang angsa itu tuju, pada artikel berikut ini mimin akan membahas : 5 Jenis Angsa yang Ada didunia

1. Angsa Kanada

Jenis angsa yang ada di dunia yang pertama ada angsa kanada, angsa ini termasuk angsa liar yang berasal dari Artik dan daerah beriklim di Amerika Utara kadang juga ditemukan di eropa.

Angsa kanada memiliki ciri tubuh yang besar bulu berwarna coklat, leher berwarna hitan dan dagu berwarna putih, habitat dari angsa ini berada di sekitar perairan seperti pinggir danau dan sungai.

Angsa kanada juga bisa terbang dan memiliki bentangan sayap yang sangat lebar angsa kanada juga akan melakukan migrasi dan bisa terbang bermil – mil jauhnya sebelum akhirnya sampai di tempat tujuan nya yang memiliki iklim yang lebih hangat.

Angsa kanada sangat banyak sekali jumblahnya sampai – sampai di anggap hama oleh para petani karena merusak gandum serta tanaman sayur mereka dan sampai diburu oleh para petani tersebut.

2. Angsa hitam

Jenis angsa yang ada di dunia berikutnya ada angsa hitam, burung besar satu ini tersebar di pesisir laut Australia selatan dan tenggara Tasmania tidak seperti angsa lainnya yang bermigrasi angsa hitam tidak akan bermigrasi dan populasi dari angsa hitam masih sangat banyak di Australia.

0 Komentar