Kamu Mau Laundry, 6 Langkah Proses Laundry Kiloan yang Benar dan Tepat!

Kamu Mau Laundry, 6 Langkah Proses Laundry Kiloan yang Benar dan Tepat!
Laundry Foto : Pinterest / Rakcer.id
0 Komentar

Proses Penyetrikaan

Setelah pakaian kering dari dryer selanjutnya lakunlah penyetrikaan, agar pakaian tidak kusut dan terlihat rapih. Pastikan semua sisi rapih dan berhati-hati untuk daerah bahan yang sensitif (seperti label dibagian bawah baju).

Karena jika tak berhati-hati akan membuatnya meleleh dan juga memberi efek dan gatal pada saat digunakan.

Jika penyetrikaan sudah rapih, lalu diamkanlah selama kurang lebih 10 menit untuk menghilangkan sisa panas selanjutnya berilah parfum khusus Laundry yang memberikan kesegaran dan juga tahan lama.

Proses Pengepakkan

Baca Juga:Menyimpan Segudang Manfaat Bagi Tubuh, Manfaat Wortel Untuk Kesehatan 4 Serial Dokumenter Perang Dunia II di Eropa yang Sangat Menarik Untuk dilihat 

Selanjutnya adalah pengepakkan dimana pakaian yang sudah rapih dari penyetrikaan yang sudah di diamkan selama 10 menit agar sisa panasnya menghilang dan dapat dimasukan kedalam plastik pengepakkan.

Buatlah hasil pengepakkan yang rapih dan pastikan tidak memiliki celah, agar saat dijinjing tidak akan kusut. Dengan begitu juga konsumen mudah membawanya.

Proses Penaruhan ke Rak

Dan inilah langkah terakhir setelah semua pengerjaan dari awal sudah selesai. Lalu setelah pakaian dipak, ada baiknya meletakannya di susunan rak yang memang khusus dibuat sangat mudah untuk pengambilan oleh pemiliknya nanti.

Jangan lupa berikan tanda setiap konsumen yang melakukan jasa Laundry. Agar tidak terjadinya kesalahan.

Itulah langkah-langkah Laundry kiloan yang baik dan benar, supaya hasilnya memuaskan untuk anda semua. (*)

0 Komentar