Moises Caicedo Menjadi MOTM di Laga Chelsea vs Manchester United

Moises Caicedo Menjadi MOTM di Laga Chelsea vs Manchester United
Moises Caicedo. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

RAKCER.ID – Di pekan 10 Premier League 2024/2025, Minggu (3/11/2024) malam WIB, Moises Caicedo layak terpilih sebagai pemain terbaik dalam pertandingan Manchester United melawan Chelsea yang berakhir imbang 1-1.

Babak pertama tidak menghasilkan gol. MU unggul lebih dulu setelah Bruno Fernandes melakukan eksekusi penalti. Namun, Chelsea membalasnya dengan gol Moises Caicedo.

Berkat hasil ini, Manchester United kini menempati peringkat ke-13 di klasemen sementara dengan 12 poin, sedangkan Chelsea masih berada di peringkat lima dengan 18.

Baca Juga:Pep Guardiola dan Erling Halland Malah Senyum Tidak Masu Clubnya TersingkirStriker Bayern Munchen Syok Jika Eric Dier Akan Putuskan Pensiun 

Sejak dari lini tengah, Caicedo membantu menghentikan serangan MU dengan melakukan dua sapuan, sekali intersep, dan sembilan kali menang dalam duel.

Selain itu, Caicedo sangat baik dalam membantu serangan : dia melakukan dribble sukses dua kali, mengirim umpan ke sudut akhir area lawan lima kali, dan menciptakan satu peluang.

Caicedo menyamakan kedudukan melalui tembakan voli pertama, membawa pulang dengan satu poin dari Old Trafford .

Jadwal dan Hasil Pekan 10

Sabtu, 2 November 2024

19:30 WIB – Newcastle 1-0 Arsenal (Isak 12′)22:00 WIB – Bournemouth 2-1 Manchester City (Semenyo 9′, Evanilson 64′; Gvardiol 82′)22:00 WIB – Ipswich Town 1-1 Leicester City (Davis 55′; Ayew 90+’4)22:00 WIB – Liverpool 2-1 Brighton (Gakpo 69′, Salah 72′; Kadioglu 14′)22:00 WIB – Nottingham Forest 3-0 West Ham (Wood 27′, Hudson-Odoi 65′, Aina 78′)22:00 WIB – Southampton 1-0 Everton (Armstrong 85′)

Minggu, 3 November 2024

00:30 WIB – Wolverhampton 2-2 Crystal Palace (Larsen 67′, Gomes 72; Chalobah 60′, Guehi 77′)21:00 WIB – Tottenham 4-1 Aston Villa (Johnson 49, Solanke 75′ 79′, Maddison 90+6′; Rogers 32′)23:30 WIB – Manchester United 1-1 Chelsea (Fernandes 70’p; Caicedo 74′)

Selasa, 5 November 2024

03:00 WIB – Fulham vs Brentford – Champions TV 5, Vidio

0 Komentar