Kamu Mau Berlibur di Bogor Pada Akhir Tahun Ini Berikut, Destinasi Wisata Bogor yang Populer dan Hits

Kamu Mau Berlibur di Bogor Pada Akhir Tahun Ini Berikut, Destinasi Wisata Bogor yang Populer dan Hits
Kamu bisa berkunjung di taman safari bogor untuk liburan akhir tahun Foto : Pinterest / Rakcer.id
0 Komentar

Hal itu akan membuat pengalaman baru bagi kamu yang cuma berkunjung ke kebun binatang, karna kamu dapat melihat hewan-hewan secara langsung dan lebih dekat.

Di Taman Safari ini terdapat berbagai spesies hewan dengan jumlah 2.500 hewan yang hidup disana.

Kamu juga dapat menggunakan jasa sewa mobil innova Bogor bersama keluarga jika ingin mengunjungi destinasi wisata ini.

Baca Juga:Kamu Baru Ingin Membuat Paludarium Berikut, 6 Cara Membuat Paludarium Untuk PemulaTernyata Membuatnya Sangat Mudah Sekali Membuatnya, Cara Membuat Mie Goreng Seafood Ala Solaria

Selain itu, pengelola Taman Safari juga menawarkan berbagai wahana hiburan lainnya. Pengunjung dapat melihat atraksi hewan yang terlatih bahkan hingga safari malam.

Untuk harga tiket masuknya mulai dari Rp.195.000 hingga Rp.225.000.

3. Devoyage Bogor

Devoyage Bogor menjadi salah satu wisata Bogor favorit yang yang sering dikunjungi para wisatawan. Di tempat wisata ini terdapat berbagai bangunan dengan arsitektur ala Eropa yang berwarna-warni.

Kamu bisa berfoto di depan miniatur landmark terkenal seperti Menara Eiffel, Bryggen mini, dan kanal ala Venice. Didalamnya juga terdapat fasilitas bermain anak dan fasilitas hiburan lainnya.

Jika kamu ingin berkunjung ke wisata ini, pastikan kamu membawa kamera dan jangan sampai ada momen yang terlewatkan. Disana ada berbagai spot foto yang instagramable dan cocok untuk diunggah di semua media sosial.

Untuk tiket masuk wisata Devoyage Bogor ini kamu hanya memerlukan biaya sebesar Rp.25.000 hingga Rp. 35.000/orang.

Devoyage Bogor berlokasi di Mulyaharja, Kecamatan Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa barat.

4. Taman Buah Mekarsari

Destinasi wisata Bogor yang populer berikutnya adalah Taman Buah Mekarsari. Wisata ini merupakan kebun buah dengan luas lahan 264 ha. Aktivitas favorit pengunjung biasanya adalah menikmati hasil kebun secara langsung.

Baca Juga:Bukan cuma Amerika Saja, Makhluk kriptid asal Indonesia yang Mungkin Belum Kamu Ketahui Buaya yang Ditemukan di Kalimantan, 5 Fakta False Gharial 

Selain itu juga terdapat fasilitas-fasilitas untuk seru-seruan lainnya dan juga sambil menikmati keindahan alam.

Kamu dapat menikmati berbagai fasilitas yang tersedia, seperti naik flying fox, sepeda air, atau bahkan berinteraksi langsung dengan hewan-hewan yang dipelihara di sana.

Sebagai informasi, setiap wahana-wahana yang ada di area wisata ini tidak termasuk dengan biaya tiket masuknya.

Adapun tiket masuk sebesar Rp.35.000-Rp.80.000/orang. Wisata ini buka mulai pukul 09.00 WIB – 16.00 WIB.

0 Komentar