Tips Membuat Iga Sapi Jadi Lembut Tanpa Presto dan Juga Tidak Keras

Tips Membuat Iga Sapi Jadi Lembut Tanpa Presto dan Juga Tidak Keras
Iga sapi Foto : Tangkapan Layar / Rakcer.id
0 Komentar

8. Jika sudah direbus selama 10 menit, anda bisa meniriskan iga sapinya dan mematikan kompornya.

Marinasi Menggunakan Nanas dan Bubuk Daun Pepaya

Kamu juga bisa merendam iga dengan nanas dan bubuk daun pepaya agar empuk. Anda bisa mengiris tipis kulit nanas dan menggabungkannya dengan iga sebelum didiamkan selama 30-45 menit.

Selain kulit nanas, daging iga juga bisa dipadukan dengan bubuk daun pepaya. Daging akan hancur setelah melewati proses marinasi memakan waktu lebih dari satu jam.

Baca Juga:Memiliki Ukuran yang Besar, Bisa Mengapung di Air, 5 Fakta Burung Pecuk Ular, Ternyata Bulunya Tidak Tahan AirMirip Nangka Namun Beraroma Durian, 5 Fakta Tentang Buah Cempedak

Itulah dia beberapa tips melembutkan daging iga sapi tanpa menggunakan presto yang bisa anda coba untuk membuat hidangan makan malam. Semoga bermanfaat. (*)

0 Komentar