Kamu Pecinta Mie, Kamu Harus Coba Nih, 5 Olahan Mie Dari Berbagai Negara yang Bikin Kamu Ketagihan 

Kamu Pecinta Mie, Kamu Harus Coba Nih, 5 Olahan Mie Dari Berbagai Negara yang Bikin Kamu Ketagihan 
Mie aceh Foto : Tangkapan Layar / Rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER. ID – Olahan mie dari berbagai Negara, Ini adalah hidangan yang pasti Anda kenal: mie. Makanan olahan yang dihasilkan dari tepung dan dibentuk memanjang disebut mie.

Namun, tahukah Anda bahwa setiap negara atau lokasi mempunyai jenis mie yang unik? Dimulai dari unsur tradisional yang menjadi ciri khas daerah atau bangsa tersebut, kemudian beralih ke bumbu, cara penyajian, dan bentuk mie.

Lalu olaha mie apa saja yang ada di berbagai Negara berikut ini adalah : 5 olahan mie dari berbagai Negara.

1. China

Baca Juga:Supaya Tidak Menyesal, 5 Cara Memilih Pasangan Hidup Agar Tidak Menyesal di Kemudian Hari 5 Makanan Khas Tahun Baru, Cocok Untuk Kumpul Makan Keluarga Besar, Kamu Pernah Coba yang Mana Nih ?

Olahan mie dari berbagai Negara pertama ada china, Sejarawan dan arkeolog menyatakan bahwa 4.000 tahun yang lalu, keluarga kekaisaran Tiongkok mengonsumsi mie. Mie sangat bervariasi di seluruh Tiongkok, bergantung pada lokasi asalnya.

Dan Dan Mian merupakan salah satu jenis mie yang berasal dari Tiongkok dan paling terkenal di dunia.

Awalnya, pedagang yang berkeliling wilayah Szechuan menjual dan dan mian. Dan dan mian mulai disajikan di berbagai restoran karena banyaknya permintaan dan rasanya yang berbeda.

Mi yang disebut “dan dan mian” memiliki rasa berkuah, pedas, dan dibuat dengan bahan-bahan antara lain bawang bombay, ketimun, tauge, cabai, saus tiram, kecap, dan ayam cincang.

Lamian adalah salah satu hidangan mie khas Tiongkok yang terkenal. Lamian juga mendunia, dengan banyak sekali restoran Lamian bermunculan dimana-mana, terutama di Indonesia.

Topping daging biasanya ditemukan pada makanan lamian. Ada rumor bahwa lamian masakan Cina diadaptasi menjadi udon Jepang.

2. Indonesia

Olahan mie dari berbagai Negara yang ke 2 adalah Indonesia, Tentu saja, kita tidak boleh mengabaikan negara kita yang terkenal dengan banyak kuliner lezatnya ketika berbicara tentang mie.

Baca Juga:Ternyata Pulau Ini Memiliki Burung yang Sangat Eksotis, 5 Burung Endemik Pulau CozumelBikin Penasaran, 5 Buah Khas Papua yang Unik

Masakan mie khas Indonesia, baik itu mie kuah maupun mie goreng, juga bisa dibedakan dari cara penyajiannya. Yang lebih khas lagi adalah beragamnya jenis mie yang terdapat di setiap kota atau provinsi.

Jika Mie Aceh dengan kuahnya yang agak pedas terkenal di Aceh, maka Mie Celor dengan bumbunya yang kental terkenal di Palembang; Bakmi Jawa di Jawa Tengah terkenal dengan kecap sebagai bumbu utamanya;

0 Komentar