CIREBON,RAKCER.ID – Infinix telah menjadi salah satu merek smartphone yang cukup populer di Indonesia, terutama karena menawarkan produk dengan spesifikasi menarik dan harga yang terjangkau.
Berikut adalah rekomendasi lima HP Infinix dengan memori 256 GB yang patut dipertimbangkan.
Simak Ulasan Lengkap Tentang 5 Rekomendasi HP Infinix dengan Memori 256 GB
Infinix Hot 30 (8/256 GB) – Rp 1.599.000
Baca Juga:Perkenalan Infinix Hot 40 Pro dan GT 10 Pro Smartphone Canggih untuk Semua KebutuhanRilis Infinix Hot 50i dan Hot 50 5G, Smartphone Canggih Harga Terjangkau!
- Layar: 6.78 inci
- RAM: 8 GB
- ROM: 256 GB
- Chipset: Mediatek MT6769H Helio G88 (12 nm)
- CPU: Octa-core (2×2.0 GHz Cortex-A75 & 6×1.8 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G52 MC2
- Kamera Belakang: 50 MP, f/1.6 (wide)
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.5 (wide)
- Baterai: 5500 mAh, non-removable
- Berat: 196 gr
Infinix Hot 40i (8/256 GB) – Rp 1.699.000
- Layar: 6.56 inci
- RAM: 8 GB
- ROM: 256 GB
- Chipset: Unisoc T606 (12 nm)
- GPU: Mali-G57 MP1
- Kamera Belakang: 50 MP, f/1.6 (wide), AF 0.08 MP (auxiliary lens)
- Kamera Depan: 32 MP, f/2.2 (wide)
- Baterai: 5000 mAh, non-removable
- Berat: 190 gr
Infinix Hot 50 (6/256 GB) – Rp 1.799.000
- Layar: 6.7 inci
- RAM: 6 GB
- ROM: 256 GB
- Chipset: Mediatek Dimensity 6300 (6 nm)
- CPU: Octa-core (2×2.4 GHz Cortex-A76 & 6×2.0 GHz Cortex-A55)
- GPU: Mali-G57 MC2
- Kamera Belakang: 48 MP f/1.8 (wide), 2 MP (depth)
- Kamera Depan: 8 MP f/2.0 (wide)
- Baterai: 5000 mAh, non-removable
- Berat: 188 gr
Infinix Note 30 (8/256 GB) – Rp 1.799.000
- Layar: 6.78 inci
- RAM: 8 GB
- ROM: 256 GB
- Chipset: Mediatek Helio G99 (6 nm)
- GPU: Mali-G57 MC2
- Kamera Belakang: Triple 64 MP f/1.7 (wide), 2 MP (depth)
- Kamera Depan: 16 MP f/2.0 (wide)
- Baterai: 5000 mAh, non-removable
- Berat: 219 g
Infinix Hot 40 Pro (8/256 GB) – Rp 1.999.000
- Layar: 6.78 inci
- RAM: 8 GB
- ROM: 256 GB
- Chipset: Mediatek Helio G99
- GPU: Mali-G57 MC2
- Kamera Belakang: Dual 108 MP (wide), 2 MP (macro)
- Kamera Depan: 32 MP (wide)
- Baterai: 5000 mAh, non-removable, 33W wired charging
- Berat: 199 gr
Dengan memori 256 GB, kelima HP ini menawarkan ruang penyimpanan yang cukup untuk menyimpan berbagai aplikasi, foto, dan video tanpa khawatir kehabisan ruang. Pilihlah sesuai dengan kebutuhan dan budget Anda!. (*)