Pada reses tersebut, HSG juga berkolaborasi dengan Lions Club Jakarta Pusat Jayakarta Jaya dan Lions Club Bandung Sangkuriang, yang ikut menggelar kegiatan sosial dengan membagikan sembako, pemeriksaan kesehatan gratis, pembagian kacamata gratis serta sosialisasi bahaya narkoba.
“Alhamdulillah hari ini sebenarnya secara tidak langsung kita bareng temen-temen Lions Club yang ingin berbagi. Jadi kita gabungkan dengan reses,” imbuh HSG. (sep)
