Bikin Ingin Nambah Lagi, Cara Membuat Gohyong Ayam yang Renyah 

Bikin Ingin Nambah Lagi, Cara Membuat Gohyong Ayam yang Renyah 
Gohyong Ayam yang Renyah  Foto : Pinterest / Rakcer.id
0 Komentar

Cara Membuat Kulit :

1. Campur semua bahan. Aduk rata. Saring supaya halus tidak menggerindil

2. Masak kulit satu per satu menggunakan teflon. Lakukan hingga Adonan habis. Sisihkan

Cara Memasak:

1. Ambil Kulit. Isi dengan Isian. Gulung menyerupai rol. Lem sisinya dengan Larutan Tepung Terigu dan Air. Lakukan hingga semua bahan habis

2. Panaskan minyak. Potong gohyong lalu goreng hingga matang kuning kecoklatan. Angkat. Tiriskan

Baca Juga:5 Hewan Yang Tahan Terhadap Kanker, Ada Rahasia Yang Unik Dibaliknya Serta Jadi Bahan Penelitian 5 Fakta Tentang Anjing Laut Cincin Saimaa, Anjing Laut yang Tinggal di Danau 

3. Siapkan Piring Saji. Letakkan gohyong di atasnya. Hias dan atur sesuai selera

4. Tambahkan kuah cuko dan cabe rawit hijau iris sebagai pelengkap. Gohyong ayam siap disajikan dan dinikmati

Di kota besar, gohyong ayam kini mudah ditemui di restoran peranakan, rumah makan, bahkan dijual beku (frozen food).

Produk gohyong beku praktis digoreng kapan saja, sehingga semakin digemari masyarakat urban.

Selain itu, beberapa pembuat gohyong mulai memodifikasi gohyong dengan tambahan keju, jamur, atau bumbu pedas agar sesuai selera generasi muda.(*)

0 Komentar