Yang Suka Hiking Merapat! 5 Rekomendasi Sepatu Outdoor Pria

sepatu ooutdoor pria
Eiger. Foto:ISTIMEWA/Rakcer.id
0 Komentar

RAKCER.ID – Aktivitas di luaran memerlukan perlengkapan yang sangat aman salah satunya ketika kita hiking kita harus memerlukan sepatu. Sepatu outdoor pria yang nyaman, empuk, membantu melewati terjal atau curamnya jalan saat hiking di gunung.

Untuk membutuhkan sepatu ooutdoor pria yang nyaman di artikel rakcer.id akan membahas tentang 4 rekomendasi sepatu outdoor untuk pria.

Berikut 5 diantaranya

1. Hipzo Sepatu Outdoor Anti Slip Casual 011 NAVY

Hipzo jadi opsi menarik buat cowok yang suka sepatu outdoor tapi tetap pengen tampil keren buat aktivitas sehari-hari. Brand lokal ini kasih kualitas oke, harga ramah di kantong, dan desain yang kekinian.

Baca Juga:5 Rekomendasi Hp Gaming 1 Jutaan, Spek Gacor!Insiden Liga 4 Jatim, Seramnya Tendangan Horror

Hipzo 011 NAVY pakai bahan kulit sintetis premium yang kuat, tapi nggak bikin kaki kaku masih fleksibel banget dipakai. Sol karetnya juga mantap, grip-nya bagus jadi nggak gampang selip pas jalan di permukaan licin. Gayanya kasual dan stylish, cocok banget buat traveling, touring, atau sekadar dipakai harian. Nyaman dipakai seharian, nggak ribet.

2. Peavolk Sepatu Outdoor Pria Trekking Gunung

Buat kamu yang suka trekking atau hiking, Peavolk ini pas banget. Sepatu outdoor cowok yang satu ini nggak cuma keren, tapi juga fungsional dan kelihatan maskulin. Desainnya modern, warna abu-abu sama hitamnya bikin keliatan gagah di alam bebas.

Peavolk juga udah pakai sistem quick lace, jadi ngencengin sepatu nggak ribet tinggal tarik, langsung pas. Bagian atasnya pakai Neo Leader Premium Mesh, plus solnya dari Phylon Rubber. Kaki tetap adem, nggak gampang selip juga.

3. AZCOST Sepatu Boots Pria Combat

Lagi cari sepatu yang tahan banting? AZCOST Combat Boots bisa banget jadi andalan buat aktivitas outdoor. Sepatu ini pakai kulit asli yang kualitasnya oke, jadi nggak gampang rusak walau dipakai di medan berat.

Outsole-nya dari bahan karet, jadi pijakannya stabil di berbagai kondisi. Serunya lagi, ada garansi lem outsole selama 6 bulan bukti kualitasnya nggak main-main. Pilihan warnanya ada hitam dan burgundy, ukuran pun lengkap dari 39 sampai 45. Jadi, urusan kenyamanan dan ukuran, kamu nggak perlu mikir dua kali.

0 Komentar