RAKCER.ID – Desain Interior Rumah Bergaya Futuristik sedang banyak diminati banyak orang karena menawarkan desain rumah masa depan mirip seperti rumah ironman.
desain arsitektur akan terus berubah dan cara perubahan dari waktu ke waktu akan menyesuaikan dengan pengaruh industri dan kemajuan teknologi yang ada.
Desain futuristik merupakan salah satu konsep desain arsitektur yang menawarkan konsep desain modern yang unik.
Baca Juga:Dijamin Kayang ! Rekomendasi 5 Headset Bluetooth Terbaik Segini HarganyaDijamin Full Bass ! Rekomendasi Speaker Bluetooth Harga Cuman 100ribuan
Desain futuristik saat ini sudah mulai banyak diterapkan pada berbagai jenis bangunan berbeda, salah satunya adalah rumah tinggal.
Simak Ulasan Lengkap Tentang Desain Interior Rumah Bergaya Futuristik
Setiap orang pasti memiliki rumah impiannya masing-masing. Ada yang senang dengan rumah bergaya klasik, ada juga yang lebih suka rumah modern yang minimalis. Saat ini banyak sekali pilihan desain rumah yang bisa dipilih sesuai dengan selera dan karakter pemiliknya.
Nah, kalau kamu tipe orang yang senang dengan rumah modern tapi gak monoton bisa mencoba desain rumah bertema futuristik.
Desain futuristik ini merupakan rancangan hunian dengan konsep masa depan. Penggunaan furnitur dengan bentuk unik, pemilihan warna, hingga struktur bangunan yang tak biasa menjadi ciri khas desain rumah futuristik.
- Ruang keluarga serba putih dengan dinding bertekstur dan furnitur berbentuk unik
Salah satu ciri khas desain futuristik adalah menggunakan furnitur dengan bentuk yang tak biasa. Contohnya bangku dengan bentuk melengkung hingga coffee table silver berbentuk heksagonal.
Berikan tekstur pada dinding untuk membuat tampilan ruangan menjadi lebih unik. Pada bagian lantai, kamu bisa gabungkan unsur marmer dan kayu agar ruangan tidak terkesan monoton.
- Ubah loteng rumah menjadi area kerja yang super nyaman. Bikin kamu makin produktif!
Pilih warna dengan tema serba putih. Jangan lupa berikan bukaan seperti sliding window sebagai ventilasi dan sumber cahaya.
Baca Juga:Ampuh Untuk Menaklukkan Wanita ! Rekomendasi 5 Parfum Pria Dari Brand TernamaSaingannya Vivo Dan Oppo Nih ! Terbaru Infinix Hot 20S Segini Harganya
Cara ini bisa bikin ruangan yang sempit menjadi lebih nyaman dan tidak terasa sesak. Gunakan meja kayu dengan desain modern untuk memberikan kesan rustic. Padukan dengan single chair dengan model melengkung untuk menonjolkan unsur futuristik yang unik.