7 Inspirasi Ide Bisnis untuk Mahasiswa Tanpa Modal, Bantu Bayar Kos dengan Penghasilan Tinggi

Inspirasi Ide Bisnis untuk Mahasiswa Tanpa Modal, Bantu Bayar Kos dengan Penghasilan Tinggi
Inspirasi Ide Bisnis untuk Mahasiswa Tanpa Modal, Bantu Bayar Kos dengan Penghasilan Tinggi Foto/Pinterest
0 Komentar

Cara lain,juga bisa membuat kursus online sendiri dengan membuat website berbasis WordPress dan dilengkapi dengan Learning Management System (LMS).

  1. Bisnis Jasa Penerjemah

Sebagian besar mahasiswa mampu berbahasa asing terutama bahasa Inggris. Jika memiliki kemampuan tersebut, maka jangan ragu untuk menjadikannya sebagai ladang cuan. Bisnis jasa penerjemah adalah salah satu bisnis untuk mahasiswa yang menguntungkan.

Apalagi jika berasal dari mahasiswa jurusan bahasa, peluang tersebut dapat menghasilkan dengan membuka jasa penerjemah. Ide bisnis ini tidak mengeluarkan modal sama sekali. Sehingga cocok untuk mahasiswa yang ingin menambah penghasilan lewat berbisnis.

Baca Juga:5 Rekomendasi Homestay Berpusat di Cirebon dengan Low Badget6 Tips Alami Mengatasi Rambut Rontok dengan Mudah

  1. Membuka Jasa Foto dan Video

Apabila memiliki hobi dan keahlian di bidang fotografi dan videografi, maka jadikan skill tersebut menjadi penghasilan tambahan. Industri kreatif semakin berkembang sehingga banyak bisnis atau kebutuhan sekarang yang membutuhkan jasa foto dan video.

Misalnya saja acara pernikahan, foto produk usaha, dan sebagainya. Sebagai mahasiswa, dapat memanfaatkan menjadi peluang bisnis. Modal yang diperlukan hanya kamera dan laptop untuk keperluan editing.

Memulai usaha ini dengan kamera Smartphone juga tak masalah sebab banyak aplikasi editing Smartphone yang bisa dimanfaatkan untuk mempercantik hasil foto.

  1. Penulis

Alteratif bisnis kedua yang dapat dilakoni oleh mahasiswa yaitu menjadi penulis lepas atau freelance. Menjadi penulis juga bisa dikatakan sebagai peluang bisnis online yang cukup bagus.

Pekerjaan ini cocok untuk yang memiliki  gemar menuliskan ide dan gagasan.Pekerjaan ini dapat dilakukan kapan pun dan tanpa perlu datang ke kantor. Cukup dengan bermodal ide kreatif, komputer atau laptop, dan koneksi internet, sudah dapat mulai menulis.

  1. Bisnis Jasa Pembuatan Website

Bisnis Jasa Pembuatan Website bisa dimanfaatkanlah ilmu Komputer, sistem informasi, atau informatika. Di perkuliahan, mendapatkan materi untuk pembuatan website untuk mencari pundi-pundi rupiah.

Bisa menawarkan jasa pembuatan website kepada teman-teman yang sedang mengerjakan skripsi. Juga dapat menjadi freelancer khusus untuk membangun website. Bergabunglah dengan situs seperti fiverr untuk mendapatkan proyek. (*)

0 Komentar