Merdeka! Ini 5 Ide Resep Kudapan Bernuansa Merah Putih untuk Meriahkan 17 Agustus

kudapan bernuansa merah putih
RESEP. Kudapan bernuansa merah putih yang bisa kamu jadikan referensi. Foto: Tangkapan Layar Japanese Soft Bread/Rakcer.ID.
0 Komentar

Resep Whoopie Pies Merah Putih

  • Porsi: 30 pcs

Bahan-bahan:

  • 630 gram Tepung terigu protein sedang
  • 20 gram Cocoa powder
  • 6 gram Baking powder
  • 6 gram Baking soda
  • 6 gram Garam
  • 340 gram Butter
  • 200 gram Gula
  • 100 gram Telur
  • 14 gram Vanila pasta
  • 360 gram NF
  • 16 gram Red food coloring

Filling:

  • 400 gram Cream cheese
  • 400 gram BC

Cara Membuat:

  1. Kocok gula dan butter menggunakan mixer hingga pucat.
  2. Lalu masukkan telur dan vanilla pasta aduk hingga rata dengan kecepatan rendah.
  3. Campurkan bahan bahan kering dalam satu wadah yaitu tepung, baking soda, baking powder, garam, dan cocoa powder aduk dan sisihkan.
  4. Di wadah terpisah campur bahan-bahan basah seperti NF dan pewarna.
  5. Tuang kan bahan kering bergantian dengan bahan basah ke dalam campuran butter, aduk hingga rata.
  6. Ambil adonan menggunakan scoop ice cream, lalu taruh di loyang beralaskan kertas roti.
  7. Panggang di suhu 190’c selama 10 menit.
  8. Untuk isian campurkan cream cheese dan BC kocok hingga mengembang dan mengkilat.
  9. Masuk ke tahap assembly ambil satu bagian pies beri filling dan tutup kembali dengan pies hingga menjadi seperti sandwich.
  10. Sajikan.

Lalu, Kudapan bernuansa merah putih mana yang menurut kamu paling enak? (*)

Simak berita dan artikel menarik lainnya di Google News.

0 Komentar