PLN Sigap Pulihkan Sistem Kelistrikan Pasca Gempa Bantul, Salurkan TJSL untuk Bantu Warga Terdampak

PLN Sigap Pulihkan Sistem Kelistrikan Pasca Gempa Bantul
PT PLN (Persero) langsung bergerak melakukan pemulihan kelistrikan terhadap lokasi terdampak gempa di wilayah Jawa Tengah. FOTO: IST/RAKCER.ID
0 Komentar

Selanjutnya wilayah Kabupaten Bantul tidak ada gangguan masif dari sisi kelistrikan Jaringan Tegangan Menengah (JTM), namun memang banyak warga yang mengalami kerusakan pada bangunan rumahnya.

“Dengan cepat petugas PLN melakukan penormalan jaringan listrik dan menyalurkan bantuan dalam bentuk renovasi rumah dan paket sembako,” ujar Soffin.

Berkat teknologi remote SCADA, kata Soffin, jaringan listrik tegangan menengah telah normal kembali, dan ia berharap gempa susulan tidak terjadi kembali.

Baca Juga:Konci Rianty Menyembelih Hewan Kurban, Ajak Masyarakat Cirebon Teladani Kesabaran Nabi IbrahimPerkuat Kekeluargaan, Konci Rianty Gelar Gathering dan Fun Games di Ciater Subang

“Jika masih terdapat warga yang mengalami gangguan kelistrikan silakan bisa melapor melalui Contact Center 123 atau melalui aplikasi PLN Mobile pada menu pengaduan gangguan. Kami berharap semoga tidak ada gempa susulan,” harap Soffin. (*)

0 Komentar