RAKCER.ID – Menjelang perayaan umat muslim yaitu idul adha, produsen ponsel genggam Infinix ini memberikan penurunan harga pada beberapa ponsel keluaran nya.
Infinix ini merupakan salah satu merk ponsel genggam yan g cukup sering menghadirkan ponsel terbaru dengan spesifikasi serta harga yang menarik di Indonesia.
Ponsel genggam Infinix ini identik dengan vendor yang menawarkan smartphone yang murah dengan harga 1 jutaan dengan spesifikasi kelas menengah yang sudah memiliki spesifikasi lumayan bagus pada kelasnya.
Baca Juga:Lucu! Game Animash Solusi Untuk Kegabutan Kaum RebahanKingfinix Panik! Tecno Camon 20 Pro 5G Akan Jadi Pesaing Berat Infinix Note 30 VIP
Artikel berikut ini akan menampilkan informasi mengenai ponsel genggam infinix yang akan terjadi penurunan harga di bulan Juni saat ini.
Harga Ponsel Genggam Infinix Juni 2023
Infinix Hot 20S
Infinix Hot 20S ini rilis pada bulan oktober 2022, datang dengan selogan game to the max ponsel ini dapat menjamin para pengguna nya dapat memainkan game mobil legend dengan mulus pada ponsel ini.
Ponsel ini dibekali dengan chipset nya yang tangguh yaitu MediaTek Helio G96 yang juga dipadukan dengan RAM 8GB serta memori internal 128GB.
Layar ponsel ini memiliki refresh rate 120Hz yang akan membuat para pengguna saat memainkan game kesayangan nya dapat terlihat lebih mulus.
Ponsel ini juga dibekali dengan tiga unit kamer belakang dengan resolusi 50MP+2MP+2MP, untuk kamera depan nya ponsel ini memiliki resolusi 8MP. Daya baterai pada ponsel ini memiliki daya baterai 5000mAh dengan fitur fast charging 18W.
Harga jual saat awal muncul ponsel Infinix Hot 20S ini dibanderol dengan harga Rp2,5 juta, saat ini harga nya turun menjadi Rp2,3 Jutaan.
Infinix Hot 20 5G
Ponsel ini rilis bebarengan dengan Infinix Hot 20S. ponsel Infinix Hot 20 5G ini dibekali dengan fitur layar IPS LCD dengan refresh rate 120Hz.
Baca Juga:Gokil! Realmi C55 Ponsel Harga 2 Jutaan yang Mirip Dengan Iphone: Cek Spesifikasi LengkapnyaNgeri Banget! Ponsel Genggam 2 Jutaan Dengan Sekor Antutu Tertinggi Tahun 2023
Performa ponsel ini dibekali dengan MediaTek Dimensity 810 dan di bantu dengan RAM nya 4GB serta penyimpanan internalnya 128GB.
Kamera belakang ponsel ini memiliki resolusi 50MP dengan penambahan fitur QVGA, dan kamera depan ponsel ini memiliki resolusi 8MP.
Sama dengan Infinix Hot 20s ponsel Infinix Hot 20s 5G ini juga dibekali dengan daya baterai nya 5000 mAh dengan fitur fash charging 18W.