Redmi A1 menggunakan dapur pacu chipset bermerek Mediatek MT6761 yang merupakan Helio A22 dengan kapasitas penyimpanan hanya sampai 3GB/32GB dengan tambahan 2GB yang berarti menjadi 5GB/32GB.
Sementara Redmi A2 sudah menggunakan chipset octa-core Helio G36 dan berkapasitas mencapai 3GB/64GB serta mendapatkan tambahan 2GB yang berarti menjadi 5/64GB.
Baterai
Untuk segi baterainya sendiri kedua Redmi seri A ini dibekali dengan kapasitas baterai yang sama yaitu 5000mAh dan ditambah dengan fastcharging sebesar 10watt.