Ambu tengah (bagian tengah) memiliki makna keseimbangan sebagai area netral yang dihuni oleh manusia.
Ambu handap (bagian bawah) mencerminkan tempat tinggal bagi roh dari alam lain, sekaligus menjadi simbol kematian.
Desain rumah panggung khas Sunda, Badak Heuay, pada awalnya dirancang sebagai perlindungan dari binatang buas di tengah hutan. Selain itu, tradisi ini juga mencerminkan penghormatan terhadap tanah yang dianggap sebagai tempat bersemayam bagi orang yang telah meninggal.
Baca Juga:Rumah Adat Jawa Tengah yang Biasa Ditemui serta PenjelasannyaFilm Bioskop Desember 2023 yang Bisa Ditonton Bersama Ayang!
Meskipun terlihat simpel, rumah tradisional Badak Heuay memiliki makna filosofis yang mendalam, mencakup harmoni dengan alam, kesopanan, dan nilai-nilai kekeluargaan yang tinggi.
Temukan berita dan artikel menarik lainnya di Google News.