Itamar juga menambahkan bahwa “Pihak Israel akan melanjutkan kebijakan untuk melonggarkan peraturan perihal penerbitan izin kepemilikan senjata kepada warga negara,” tambahnya.
Perdana Menteri Israel Bakal Beri Senjata ke Warga Sipil Israel akibat Penembakan di Halte Kota Yerusalem
Menyikapi insiden penembakan ini, Perdana Menteri Israel yakni Benjamin Netanyahu, menyatakan bahwa pemerintahannya akan terus memberikan senjata kepada penduduk sipil.
“Ini merupakan tindakan yang telah terbukti efektifitasnya di berbagai kesempatan di seluruh dunia,” ujarnya pada hari Kamis (30/11/2023), seperti yang dilaporkan oleh Al Jazeera.
Baca Juga:Mantan Wakil Ketua KPK Saut Situmorang ingin Firli Bahuri Dihukum Penjara Seumur HidupArtis Senior Kiki Fatmala Meninggal Dunia di Usia 56 Tahun Akibat Kanker
Dia menjelaskan bahwa respons cepat dari dua tentara dan seorang penduduk desa berhasil menangani para penyerang.
Temukan berita dan artikel menarik lainnya di Google News.