5 Makanan Khas Singapura yang Lezat dan Wajib Kamu Coba

5. Makanan Khas Singapura yang Lezat dan Wajib kamu Coba
Mie laksa adalah makanan khas singapura yang enak Foto : Pinterest RAKCER.ID
0 Komentar

CIREBON, RAKCER .IDMakanan khas Singapura yang lezat, Singapura merupakan negara yang paling maju di Asia tenggara dan juga menjadi pusat perekonomian di asia tenggara .

Singapura Sebuah negara yang terletak di Asia Tenggara Sekitar 728 kilometer persegi Perbatasan selatan Singapura adalah perbatasan Indonesia, sedangkan perbatasan utara adalah Malaysia.

Makanan di Singapura memiliki ciri khas masakannya yang beragam dan lezat, Jelas sekali, ini ditentukan oleh bahan-bahan Asia yang beraroma dan berbeda.

Baca Juga:Bikin Nostalgia, Jajanan Tahun 2000an yang Sangat Legendaris6 Makanan Khas Bali yang Menggugah Selera, Ada yang Haram Juga

Hal ini untuk memberikan gambaran seperti apa masakan khas Singapura bagi kamu yang hobi kulineran dan Berikut ini adalah makanan khas singapura yang lezat dan wajib kamu coba.

  1. Laksa

Makanan Khas singapura yang pertama ada Laksa, Laksa tidak diragukan lagi menjadi bagian penting dalam setiap diskusi tentang masakan khas Singapura.
Hidangan ini biasanya terkenal dengan santannya yang kental dan kuah udang kering, yang kemudian di atasnya diberi udang segar, ikan, dan kerang dan bihun kental atau tipis tersedia dengan hidangan lezat ini.

Kuah laksa ini mengandung santan kental yang sangat gurih dan lezat jika kamu berkunjung ke singapura kamu wajib mencoba makanan satu ini.

   2. Mie Wantan

Makanan khas singapura yang ke 2 ada mie wantan yaitu mie yang dimasak kering mie wantan ini ada 3 jenis mie wantan ada

Tiga jenis mie wannan tersedia di Singapura: versi Malaysia dengan kecap asin, versi Singapura dengan saus sambal, dan versi Asli Hong Kong dengan kuah kaldu dan mie encer.

Versi Malaysia dan Singapura. Wantan Mee biasanya disajikan kering dan dengan sayuran.
Ingatlah bahwa mangkuk makanan Singapura ini juga berisi sup dan pangsit udang,

Ada banyak sekali penjual mie wantan ini di singapura dan juga rasanya sangat lezat dan juga enak.

   3. Chicken Rice

Baca Juga:5 Makanan Khas Rusia yang Lezat dan Bikin Kamu Penasaran dan Ingin MencobanyaCerita Film The Warriors 1979 , Geng yang Difitnah Karena Dituduh Membunuh ketua Geng The Riffs

Makanan khas singapura ke 3 ada Chicken Rice , yaitu ayam dan nasi yang sangat mengenyangkan ada banyak sekali penjual makanan yang satu ini di singapura dan nasi ayam ini sangat mirip dengan nasi ayam yang ada di Cina sangat banyak sekali penjual nasi ini di singapura.

0 Komentar