Atasi Kantung Mata Hitam? Inilah 4 Cara Alami Dalam Melindungi Mata Hitam

Atasi Kantung Mata Hitam? Inilah 4 Cara Alami Dalam Melindungi Mata Panda
Atasi kantung mata, dengan berbagai bahan yang alami. Foto: Pinterest/RAKCER.ID.
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID Kantung mata sangat normal dialami oleh siapapun dan bukan masalah yang sangat serius.

Namun, terkadang kantung mata mengganggu penampilan siapa saja karena akan membuat seseorang tampak lebih tua.

Kantung mata bisa dihilangkan dengan cara melakukan perawatan di klinik kecantikan. Namun, tentunya biayanya tidak sedikit.

Baca Juga:5 Tutorial Hijab Pashmina Simpel Untuk Remaja, Pastinya Anti Ribet dan Layak Dicoba!5 Rekomendasi Drama Korea Terbaru yang Tayang Pada September 2023: Salah Satunya Drama A Time Called You yang Sangat di Nantikan !

Menghilangkan Kantung Mata Dengan Biaya Minim

Bagi kalian yang ingin menghilangkan kantung mata panda dengan biaya yang minim atau murah, kalian bisa mencobanya dengan berbagai bahan alami.

Namun perlu diingat dengan cara ini tentu hasilnya tidak instan dan pasti memerlukan waktu yang cukup lama.

Inilah berikut cara-cara atasi kantung hitam pada mata :

  1. Kantong Teh

Teh tidak hanya cocok untuk dikonsumsi saja tetapi bisa juga digunakan untuk menghilangkan kantung pada mata.

Kafein dalam teh mengandung antioksidan kuat dan dapat meningkatkan aliran darah ke kulit dan juga berpotensi memperlambat proses penuaan.

Cara menggunakan kantong teh dengan cara : seduh dua kantong teh selama kurang lebih 3 sampai 5 menit.

Lalu, biarkan kantong teh dingin simpan di lemari es selama 20 menit, kemudian peras cairan ekstra dan letakan kantong teh ke area kantung mata. Dan biarkan selama kurang lebih 15 sampai 30 menit.

     2. Irisan Mentimun

Kandungan timun yang kaya akan tinggi air dan vitamin C karena dapat membantu melembabkan kulit.

Baca Juga:4 Tips Rahasia Dalam Merawat Kulit Sehat dan Mulus5 Cara Atasi Rasa Cemas Berlebihan, Bisa Mencegah Gangguan Mental

Mentimun juga mengandung magnesium dan silica yang sangat baik untuk mendukung mata agar sehat dan terlihat segar.

Cara menghilangkan kantung mata dengan timun cukup mudah, kalian tinggal memotong timun yang sudah dibersihkan dengan tipis-tipis.

Lalu di tempelkan ke area mata kurang lebih selama 30 menit. Dan ulangi terus cara ini secara rutin untuk mendaptkan hasil yang lebih baik dan maksimal.

     3. Kentang

Kentang juga bisa di manfaatkan sebagai cara menghilangkan kantung mata secara alami. Enzim, vitamin C, dan juga nutrisi lain dibutuhkan kulit terkandung didalam kentang.

Bahan yang diperlukan hanyalah satu buah kentang saja. Pertama, kupas kulit kentang dan parut kentangnya.

Setelah itu, letakan kentang yang sudah diparut dalam handuk. Kemudian, letakan handuk berisi kentang itu diatas kelopak mata yang tertutup selama kurang lebih 10 hingga 15 menit.

0 Komentar