RAKCER.ID- Stave Jobs adalah adalah seorang tokoh bisnis dan penemu dari Amerika Serikat. Ia adalah pendiri pendamping ketua, dan mantan CEO Apple Inc. juga sebelumnya menjabat sebagai pejabat eksekutif Pixar Animation Studios .
Steve Jobs adalah sosok penting di balik kelahiran perusahaan Apple. Ia juga merupakan seorang pionir dalam dunia revolusi komputer, serta sukses menciptakan produk-produk berawalan “i” lainnya dari Apple: iPod, iPad, iTunes, dan iMac
5 Kunci Sukses Ala Stave Jobs
Buat Perubahan
Stave Jobs memiliki Salah satu faktor kunci lain yang mendukung kesuksesan Steve Jobs adalah keinginannya untuk selalu membuat perubahan.
Baca Juga:5 Makanan Lebaran yang Wajib di Hidangkan5 Bisnis Menjanjikan dengan Ketekunan
Steve Jobs memiliki gagasan-gagasan baru yang diyakininya akan mengubah dunia. Kepercayaan dan keyakinan diri terhadap visi inilah yang lantas mendukungnya hingga berhasil mendirikan Apple.
Berani Berkata Tidak
Stave Jobs melakukan hal lain yang dibanggakan Steve Jobs adalah kekuatan untuk berkata ‘tidak’ dan mengambil keputusan yang tidak terprediksi. Ketika ia kembali lagi ke Apple di tahun 1997.
Jobs sukses menekan jumlah produk yang awalnya ada 350 menjadi hanya 10 dalam dua tahun saja. Keputusan itu ia lakukan agar Jobs bisa menempatkan tim terbaik untuk masing-masing produk. Dengan begitu, setiap karyawan dan perusahaan secara keseluruhan pun bisa fokus pada produk yang benar-benar penting.
Keahlian Komunikasi
Punya ide hebat rasanya jadi sia-sia kalau Sobat tidak bisa menyampaikannya. Di sinilah Sobat perlu mengasah dan mengembangkan kemampuan berkomunikasi, termasuk dengan karyawan, pelanggan, atau rekan kerja di kantor. Contohnya bisa Sobat lihat dari cara Steve Jobs menyampaikan presentasi; bukannya hanya menyampaikan isi, ia juga memberikan informasi, mendidik, menginspirasi, dan menghibur para pendengarnya.
Tawarkan Nilai, Bukan Sekadar Produk
Formulasi produk Apple yang inovatif, unik dan memberikan pengalaman yang membekas pada pelanggan membuat pengguna Apple menjadi sangat loyal. Hal ini karena Jobs berhasil menjual ‘nilai’ melalui produknya,
Bukan hanya sebatas brand tetapi harus menentukan value atau nilai prodak. Keberhasilan Apple membentuk brand value atau nilai produk inilah yang membuat semua produk Apple meraih kesuksesan.