Cara Rupbasan Cirebon Perkuat Mental Pengelola Barang Sitaan Negara, Salah Satunya Reborn Ruqyah

RUQYAH. Para pegawai di Rupbasan Cirebon, mengikuti sesi Reborn Ruqyah yang menjadi salah satu inovasi dalam mewujudkan Zona Integrasi (ZI). FOTO: ASEP SAEPUL MIELAH/RAKYAT CIREBON
RUQYAH. Para pegawai di Rupbasan Cirebon, mengikuti sesi Reborn Ruqyah yang menjadi salah satu inovasi dalam mewujudkan Zona Integrasi (ZI). FOTO: ASEP SAEPUL MIELAH/RAKYAT CIREBON
0 Komentar

Hal tersebut diakui langsung oleh Kepala Rupbasan Kelas I Jakarta Utara, Suprayitno saat berkunjung ke Rupbasan Kelas I Cirebon. Keberhasilan Rupbasan Cirebon ini, membuat pihaknya termotivasi, untuk meraih capaian yang sama, bahkan lebih.

“Berdasarkan berita-berita yang saya baca, di sini (Rupbasan Kelas I Cirebon, red) cukup luar biasa. Jadi kami melakukan studi tiru ke sini,” ungkap Suprayitno.

Setelah melihat langsung kondisi di Rupbasan Kelas I Cirebon, dikatakan Suprayitno, ia pun melihat, di lapangan sangatlah lebih bagus dari yang diberitakan. Banyak inovasi dari setiap kegiatan yang dilakukan oleh Rupbasan Kelas I Cirebon. Dan itu dinilainya bisa mengubah pola pikir dan menciptakan tim yang solid di lembaga Rupbasan.

Baca Juga:Mahasiswa ITEKES Mahardika Cirebon Juara Paku Bumi Open International ChampionshipKak Seto Suarakan Perlindungan Anak Sampai Tingkat RT di Kota Cirebon

“Peran pak Fajar selaku kepala Rupbasan Cirebon, tentu sangat penting. Dia punya suatu pemikiran yang luar biasa. Sehingga bisa membawa timnya meraih WBK. Ini yang akan kami tiru,” kata Suprayitno. (*)

0 Komentar