Chord dan Lirik Lagu Bugis Sitinaja Musalai Lengkap dengan Terjemahan Lagunya

Chord dan Lirik Lagu Bugis Sitinaja Musalai Lengkap dengan Terjemahan Lagunya
Lagu bugis ini merupakan lagu yang sangat terkenal. Bahkan lagu ini banyak menggema di berbagai media sosial. Foto: Pinterest/Rakcer.id
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID – Lagu tersebut menceritakan tentang kisah seorang wanita yang ditinggalkan oleh sang kekasih. Dia ditinggalkan karena dianggap sebagai orang miskin yang tidak punya apa-apa. 

Lagu bugis ini merupakan lagu yang sangat terkenal. Bahkan lagu ini banyak menggema di berbagai media sosial. Pada laman youtube Yoanna, lagu tersebut telah ditonton sebanyak 18 juta views dan pertama kali diunggah pada 10 januari 2022.

Lagu tersebut diciptakan oleh pencipta lagu sekaligus musisi yang bernama Zankrewo dari sidrap, Sulawesi Selatan. Lagu tersebut kemudian dinyanyikan serta dipopulerkan oleh Yoanna Bella pada channel Youtubenya. 

Baca Juga:Chord-Lirik Lagu Mattajeng Ale-Ale Lengkap dengan TerjemahannyaTerjemahan dan Lirik Lagu Mauni Mole Bukku Toni Lengkap Beserta Chord Gitarnya

Lagu tersebut populer tidak hanya di toutube tapi juga di media sosial Tiktok. Pada aplikasi tersebut warganet banyak yang dijadikan lagu tersebut sebagai backsound video-video oleh para penggunanya. 

Nah, buat kamu yang ingin menyanyikan lagu bugis tersebut secara lengkap, berikut chord dan lirik lagu bugis sitinaja musalai lengkap dengan terjemahannya.

Chord dan Lirik Lagu Bugis Sitinaja Musalai

Intro:

C Dm G C

Dm G C…

F

Murapangma pale bombang

G C

RI tengnga tasi loang

Am Dm

Liwe lamunna peddiku

G C

Engkaku muasseleang

F

Bennengi idi lopina

G C

Umalireng lao mabela

Am Dm

Utiwi temmakewiring

G C

Tanrata upariati

(REFF)

F G

Sitinaja memengnga mupaddua

C Am

Saba’ tau kasi-asi ma rimatamu

Dm G

De’gaga cedde mua sengerengku

C

Mutaro riatimmu

F G

Sitinaja memengnga musalai

C Am

Saba’ to pajajiangmu temmapoji

Dm G

De’gaga warang parang ubolai

C

Nassabari mumabboko

Terjemahan Lagu Sitinaja Musalai

Ku bagai ombak di tengah lautan

Terlalu dalam rasa sakit ini

Di saat ku tergantikan oleh yang lain

Seandainya kau adalah perahu

Maka akan ku bawa ke tengah lautan

Takkan ku lepaskan dan

Kita akan tetap bersama

(REFF)

Pantas kau menduakanKu

Karena di matamu ku hanya orang miskin

Tidak ada sedikitpun kenangan

Kau simpan dalam hati

Pantas saja aku kau tinggalkan

0 Komentar