Ketua KTH Siliwangi “Semprot” Verifikator BTNGC, Video Viral di Media Sosial

ketua KTH
BEREAKSI. Ketua KTH Siliwangi Majakuning, Edi Syukur berdebat dengan verifikator BTNGC. /rakcer.id
0 Komentar

“Akhirnya saya bentak balik, saya marah besar. Saya ambil kursi mau dilempar karena emosi, tapi ditahan warga. Saya merasa ternyata verifikasinya sudah disetting oleh TN. Diantara orang TN paling konyol memang verifikator TN Resort Cibeureum ini, N,” tuturnya.

Verifikator N itu, sengaja memancing-mancing supaya terjadi keributan, supaya HHBK itu gagal. “Sebelum ke saya, ke masyarakat dulu mengintimidasi. Dan ingat, saya marah karena memperjuangkan masyarakat, yang diintimidasi,” tegasnya.

Parahnya, warga KTH tidak hadir dianggap gugur. Padahal warga tidak hadir bisa saja sedang mencari sesuap nasi atau ada agenda lain. Jangan langsung digugurkan, karena sudah dibuktikan surat kepala desa.

Baca Juga:Bupati Acep Tertidur saat Kecelakaan, Siap Menanggung Biaya Hidup 3 Anak KorbanPolres Indramayu Larang Warga Bermain Petasan, Produsen Bisa Dijerat Pidana

“Tapi faktanya, mutlak dianggap gugur. Lalu saya datang, saya duduk baik-baik untuk klarifikasi. Tapi Verifikator TN Resort Cibeurem ini langsung melotot, membentak saya, lalu tiba-tiba mengusir saya dengan alasan tidak ada urusan dengan paguyuban,” pungkasnya. (ale)

0 Komentar