Wajib Dicoba! 4 Makanan Lebaran Populer, Berikut Resepnya

makanan lebaran populer
makanan lebaran populer yang bisa disajikan saat kumpul bersma keluarga. Foto: Pinteresrt
0 Komentar

• Campurkan ketan, garam, santan, gula pasir, bawang putih dan vanili.

• Rebuslah bahan-bahan tersebut hingga setengah matang, lalu diangkat.

• Sedikan cetakan lontong dan alasi dengan daun muda didalamnya. Lalu, tekuk dan lipat pada salah satu ujungnya dan tutup hingga rapat.

• Isi cetakan lontong tersebut dengan ketan, isi hingga penuh dan tutup rapat.

• Kukus hingga matang selama 30 menit. Setelah itu angkat dan keluarkan dari cetakan.

• Panggang sebentar dan olesi dengan minyak.

• Angkat dan siap disajikan.

Baca Juga:3 Rekomendasi Resep Kue Lebaran yang Praktis dan LezatCair Tahap 2! Bansos PKH dan BPNT 2023, Berikut Cara Pengambilannya

Itulah makanan lebaran populer dan resepnya yang bisa anda coba di rumah sebagai hidangan jamuan saat saudara dan keluarga berkunjung untuk bersilaturahmi.

0 Komentar