Sensasi Seru 4 Game Balap Mobil Steam Gratis Terbaik

Sensasi Seru 4 Game Balap Mobil Steam Gratis Terbaik
Rata-rata awal game yang keluar di HP andorid sudah terlebih dahalu keluar di PC dengan grafis yang baik dan tentu seru untuk dimainkan. Ilustrasi: Pinterest
0 Komentar

RACKER.ID – Game balap mobil Steam gratis? Game balap mobil memang menjadi salah satu genre game yang digemari oleh para penggemar mobil dan balapan tentunya.

Sifatnya yang menantang dan memacu adrenalin menjadi faktor utama permainan ini selalu sukses diterima masyarakat dari anak-anak, remaja bahkan hingga orang dewasa.

Biasanya, game-game balap ini menempatkan pemain sebagai pembalap utama yang siap mengalahkan lawan-lawan yang akan ditemui dalam pertandingan.

Baca Juga:Ternyata Ini 4 Game PC Online Gratis TerbaikKeseruan Bermain 4 Game Drift Android Terbaik Offline

Selain ditampilkan dengan visual yang keren, spesifikasi komputer yang dibutuhkan untuk memainkan game ini pun terbilang tidak begitu tinggi. Dan dalam artikel kali ini akan membahas beberapa game balap mobil Steam gratis.

Berikut Daftar Game Balap Mobil Steam Gratis :

1. Mad Max

Game balap mobil Steam gratis pertama ada Mad Max merupakan game balap mobil yang diadaptasi dari film berjudul sama.

Meskipun dirilis di saat yang bersamaan, namun cerita dalam game dan filmnya tidak memiliki keterkaitan.

Di dalam game-nya sendiri para pemain akan berperan sebagai Max, seorang pria yang tengah berpetualang di dunia yang telah hancur dan kacau balau.

Di sini Anda akan dituntut untuk bisa bertahan hidup dengan memacu kecepatan agar terhindar dari musuh.

Ditampilkan dengan kualitas grafis yang keren, game-nya sendiri bisa dimainkan di komputer dengan spesifikasi tidak terlalu tinggi

2. Inertial Drift: Sunset Prologue

Kalau kamu ingin main game balap free-to-play bernuansa neon synthwave dan fokus ke drifting, maka kamu harus mencoba Inertial Drift dengan gaya retro ‘90-annya.

Baca Juga:Mainkan 4 Game Android Buatan Indonesia TerbaikHP Kamera Terbaik 3 Jutaan, Paling Rekomendasi

Menyajikan sistem kendali twin-stick untuk nge-drift dengan lebih presisi game ini asik dipelajari pemain baru dan tetap menantang bagi veteran game balap.

3. Asphalt 9: Legends

Game balap mobil 3D besutan Gameloft ini dapat dimainkan secara online maupun offline. Asphalt 9: Legends memiliki 105 mobil dari sejumlah brand ternama yang bisa Anda kendarai dan modifikasi.

Mobil-mobil ini dapat mengaspal di 70 sirkuit berbeda yang lokasinya berdasarkan dunia nyata. Penerus Asphalt 8: Airborne yang legendaris ini juga memiliki lebih dari 800 event yang dapat Anda ikuti.

0 Komentar