Mau Liburan Tapi Bingung ? Ini 5 Tempat Wisata di Kuningan Aja Dijamin Bakal Seru !

Mau Liburan Tapi Bingung ? Ini 5 Tempat Wisata di Kuningan Aja Dijamin Bakal Seru !
Wisata di Kuningan. Objek Wisata Cibulan Kuningan/RAKCER.ID
0 Komentar

CIREBON, RAKCER.ID – Kuningan merupakan salah satu wilayah yang terletak di Provinsi Jawa Barat. Kuningan berjarak sekitar 150 km dari Kota Bandung, dan 43 km dari Kota Cirebon.

Wisata di Kuningan ini bakal jadi tempat wisata yang tepat bagi kamu yang ingin berlibur bersama keluarga, teman maupun pasangan.

Kuningan memliki berbagai wisata alam tervavorit yang selalu ramai dikunjungi wisatawan. Sebagian daerah di Kuningan terletak di dataran tinggi, sehingga kita dapat menikmati udara yang sejuk serta menikmati pemandangan dari atas sana.

Baca Juga:Aneh ! Jerapah Tanpa Corak Lahir di Kebun Binatang Amerika SerikatTAMPAK JIJIK , Namun Punya 5 Manfaat Kecoak Pada Kesehatan Manusia

Kuningan memiliki potensi pariwisata yang tinggi, pemandangan alamnya yang indah, terdapat banyak air terjun serta air panas membuat Kuningan menjadi tempat alternatif untuk berlibur bersama keluarga.

Tempat wisata yang ada di Kuningan didominasi oleh wisata alam, karena memiliki keindahan alam yang sangat indah, sehingga dapat memeberikan pengalaman yang berbeda pada setiap tempatnya.

Nah, bagi kamu yang ingin berlibur bareng keluarga wajib mampir dan berkunjung ke tempat wisata terfavorit di Kuningan.

Berikut Ini Beberapa Tempat Wisata di Kuningan yang Menarik Untuk Dikunjungi

1. Waduk Darma

Pertama ada wisata di Kuningan yaitu Waduk Darma yang menjadi destinasi kebanggaan masyarakat Kuningan, dengan suguhan panorama alam yang sangat indah. Waduk darma menjadi salah satu destinasi wisata favorit, banyak wisatawan yang bekunjung baik dari dalam maupun luar daerah.

Destinasi wisata ini menyuguhkan pemandangan menghijau dan bukit yang menjulang tinggi. Selain itu waduk darma memiliki berbagai fasilitas yang dapat digunakan untuk mengisi waktu liburan kamu bersama teman, pasangan, dan keluarga.

Waduk Darma berlokasi di Desa Jagara, Kecamatan Darma, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat.

Adapun harga tiket masuk kisaran Rp. 15.000/orang

2. Objek Wisata Cibulan

Berikutnya ada destinasi wisata Cibulan yang menjadi slah satu tempat paling sering dikunjungi banyak orang. Wisata di Kuningan ini paling favorit bagi wisatawan.

Baca Juga:Asli Bikin Nagih ! 5 Kuliner Khas Tegal yang Bikin NagihLezat! 5 Kuliner Khas Cirebon Paling Enak, Pasti Bikin Nagih !

Objek wisata ini sangat cocok dijadikan tempat liburan bersama keluarga , terdapat pepohonan yang rindang terpelihara dengan baik dan juga suasananya adem dan nyaman.

Di objek wisata Cibulan juga terdapat kolam renang untuk dewas maupun anak-anak. Selain itu di objek wisata Cibulamn kamu dapat mengunjungi sumur 7 yang dikeramatkan.

0 Komentar