Yuk Simak 7 Cara Melakukan Eksfoliasi yang Benar dan Aman

Cara Melakukan Eksfoliasi yang Benar dan Aman
ilustrasi melakukan eksfoliasi. Foto : Pixabay
0 Komentar

RAKCER.ID – Memiliki wajah yang cerah dan bersih merupakan impian bagi setiap wanita, salah satu kunci untuk mewujudkan kulit yang cerah dan bersih adalah dengan cara melakukan eksfoliasi secara rutin. Ada banyak manfaat yang bisa kamu manfaatkan saat kamu melakukan eksfoliasi yang benar dan aman.

Bagi kamu yang ingin memiliki wajah mulus, eksfoliasi merupakan hal yang wajib kamu lakukan nih, jangan sampai dilewatkan. Untuk mewujudkan wajah yang mulus kamu harus bisa melakukan eksfoliasi yang benar dan aman yah, jangan sampai salah.

yuk simak 7 cara melakukan eksfoliasi yang benar dan aman untuk kulit wajah mu :

  1. Bersihkan wajah sebelum melakukan eksfoliasi

Hampir sama seperti perawatan wajah pada umumnya, hal pertama yang harus kamu lakukan adalah membersihkan wajah terlebih dahulu sebelum melakukan eksfoliasi yang benar dan aman. Hal ini berguna untuk membersihkan kotoran yang berada di wajah yang mungkin bisa menyerap dari bahan kandungan yang ada dalam produk eksfoliasi yang kamu gunakan.

Baca Juga:Wajib Tahu 4 Tips Menuju Pola Hidup Sehat3 Manfaat Bunga Mawar Bagi Kesehatan yang Wajib Kamu Tahu

  1. Pilih eksfoliasi yang lembut diwajah

Kamu harus pandai pandai dalam memilih produk eksfoliasi, kamu bisa memilih produk eskfoliasi yang lembut , karena eksfoliasi yang memiliki tekstur kasar bisa menyebabkan kulit wajah menjadi iritasi, jadi kamu cukup memilih eksfoliasi yang lembut akan tetapi mampu mengangkat sel kulit masti dan kotoran pada wajah mu.

  1. Lakukan eksfoliasi dengan lembut

Seluruh prodak eksfoliasi tentunya memiliki bahan kimia, sehingga kamu tidak dianjurkan untuk menggunakannya secara berlebihan, kamu bisa menggunakan produk eksfoliasi secukupnya dan mengaplikasikannya kepada wajah secara halus dengan gerakan memutar kearah luar wajah secara merata, setelahnya kamu bisa membilasnya dengan menggunakan air.

  1. Pilih handuk yang memiliki tekstur lembut untuk mengeringkan wajah

Hindari menggunakan handuk atau kain untuk mengeringkan wajah yang memiliki tekstur kasar, selain harus bersih, lap yang digunakan untuk mengelap wajah juga harus memiliki tekstur yang halus, karena jika kamu menggunakan handuk dengan permukaan yang kasar bisa menyebabkan kulit mu mengalami over eksfoliasi.

  1. Menggunakan pelembab setelah eksfoliasi
0 Komentar