3 Bekal Makanan Saat Mudik Lebaran Idul Fitri 2023

bekal makanan
siap mudik, siap bekal makanan. Foto: Pinterest
0 Komentar

RAKCER.ID – Selain mempersiapkan kendaraan untuk mudik lebaran Idul Fitri 2023, ada hal yang paling penting dan jangan sampai terlupa yakni bekal makanan.

Bekal Makanan saat mudik sangat diperlukan daripada jajan sembarangan yang belum jelas kebersihannya.

Selama dalam perjalanan mudik, akan dijumpai beberapa warung makan dan restoran yang belum terjamin kebersihannya dan harga mahal karena sedang arus mudik. Sebenarnya banyak kreasi bekal makanan saat mudik yang bisa anda siapkan dari rumah.

Baca Juga:8 Tips Pemeriksaan Mobil Sebelum Mudik Idul Fitri 20237 Tips Mudik Idul Fitri 2023 Menggunakan Mobil yang Aman

Berikut Inspirasi Resep Bekal Makanan Saat Mudik Lebaran Idul Fitri 2023

1. Ayam Goreng Lengkuas

Bahan-Bahan

• 1 kg ayam

• 6 buah lengkuas

• 1 batang serai

• 2 lembar daun salam

• 4 lembar daun jeruk

• ½ sdm asam Jawa

Bumbu Halus

• 10 siung bawang putih

• 1 sdt ketumbar

• 1 buah jahe

• 1 buah kunyit

• 6 butir kemiri

• 1 sdm garam

• Penyedap rasa

Cara Membuat

• Cuci bersih ayam, potong menjadi 10 bagian.

• Rebuslah ayam selama 10 menit hingga mendidi. Buang air rebusan pertama dan rebus kembali dengan air baru.

• Haluskan bawang putih, ketumbar, jahe, kunyit dengan tambahan garam dan penyedap rasa.

• Kemudian, masak hingga air menyusut. Tiriskan ayam.

• Goreng ayam dengan minyak yang sudah dipanaskan hingga berubah warna menjadi kecokelatan.

• Bumbu ungkepnya dapat disaring. Goreng juga sampai berwarna kecokelatan. Tiriskan.

• Jika sudah matang, angkat dan sajikan.

2. Rebon Ikan Patin

Bahan-Bahan

• 200 gram ikan patin

• 2 lembar daun salam

• 2 lembar daun jeruk

• 2 batang serai, memerkan dan iris tipis

Bumbu Halus

• 6 siung bawang putih

• 4 siung bawang merah

• 1 sdt ketumbar

• ½ ruas kunyit

• Garam

Cara Membuat

• Kukus ikan patin dengan tambahan sedikit garam. Pisahkan dengan kulit dan durinya. Ulek hingga halus.

• Masukkan bumbu halus ke dalam wajan dan tumis hingga harus. Lalu, tambahkan daun salam, daun jeruk dan serai serta tumis kembali hingga bumbu matang dan

harum.

• Kemudian, masukkan ikan patin yang telah di ulek dan aduk rata dengan bumbu.

• Sangria terus hingga ikan kering.

3. Sambal Teri Bumbu Balado

Bahan-Bahan

• 150 gram teri kering

• Minyalk goreng

• 2 lembar daun jeruk

• 2 buah lengkuas, memarkan

Bumbu Halus

• 3 siung bawang putih

0 Komentar