Wajib Tahu! Ini Dia HP dengan Kamera Terbaik 2023, Harga 2 Jutaan Saja!

hp dengan kamera terbaik
Wajib Tahu! Ini Dia HP dengan Kamera Terbaik 2023, Harga 2 Jutaan Saja! Image: Pinterest.
0 Komentar

RAKCER.ID – HP dengan kamera terbaik? Zaman sekarang, HP dengan kamera terbaik selalu menjadi incaran banyak orang. Apalagi saat ini, fitur kamera menjadi salah satu aspek yang paling penting. Hal ini disebabkan oleh semakin banyaknya orang yang ingin mengabadikan momen penting, seperti liburan atau acara keluarga, untuk kemudian diunggah ke media sosial atau digunakan sebagai konten.

Meskipun fitur kamera sangat penting dalam memilih sebuah HP, kita juga harus memperhatikan aspek lain, seperti performa, kapasitas penyimpanan, dan daya tahan baterai. Jangan hanya fokus pada fitur kamera, tetapi pertimbangkan juga kebutuhanmu dalam menggunakan ponsel sehari-hari.

Lalu HP dengan kamera terbaik apa saja yang akan direkomendasikan dalam artikel ini? Simak ulasan selanjutnya!

Baca Juga:3 Resep Opor Ayam Khas Lebaran, Cobain Yuk!Cara Merawat Tanaman Hias yang Baik dan Benar, Lakukan 8 Hal Bermanfaat ini Agar Tanaman Hiasmu Terawat dengan Baik!

Berikut HP dengan kamera terbaik 2023 :

1. Samsung Galaxy A1

HP dengan kamera terbaik yang pertama adalah Samsung A13. Produk ini meluncur dengan harga Rp. 2 jutaan dengan dukungan fotografi maksimal.

Galaxy A13 memiliki konfigurasi lensa utama dengan resolusi hingga 50MP. Selain itu, didukung juga oleh dukungan lensa sudut lebar 5MP, makro 2MP, kedalaman 2MP, serta kamera depan 8MP.

Hadir dengan layar lebar 6,6 inci, HP ini cocok menemani semua aktivitas kamu seharian dengan memanjakan mata. Samsung juga sudah menggunakan antarmuka terbaru mereka yaitu One UI 4.1 di model ini.

Spesifikasi Samsung A13 :

  • Layar: PLS LCD 6.6 inci, 1080 x 2408 piksel
  • Chipset: Exynos 850 (8nm)
  • GPU: Mali-G52
  • Memori RAM: 3/4/6GB
  • Internal: 32/64/128 GB
  • Kamera Belakang: 50 MP, f/1.8, (wide), PDAF 5 MP, f/2.2, 123 (ultrawide) 2 MP, f/2.4, (macro) 2 MP, f/2.4, (depth)
  • Kamera Depan: 8 MP, f/2.2, (wide)
  • Baterai: 5.000 mAh

2. OPPO A77s

HP dengan kamera terbaik yang kedua adalah OPPO A77s. Salah satu unggulan dari HP OPPO ini yaitu sudah dibekali kamera utama 50 MP. Menjadi spesial karena jadi HP pertama OPPO A series yang mendapatkan fitur Bokeh Flare Portrait.

Dengan fitur ini kamu bisa membuat foto dengan efek bokeh yang berbeda dari HP lainnya. Serunya, kamu bisa lihat hasil fotonya melaui layar berukuran 6,56 inci yang sudah mendukung refresh rate 90Hz.

0 Komentar